Skip to main content

Puisi Panggung Sandiwara

Puisi Panggung Sandiwara

Puisi panggung sandiwara. Jika dua kosakata ini di artikan maka panggung adalah tempat berlangsungnya sebuah pertunjukan dimana interaksi antara kerja penulis lakon (peristiwa atau kejadian), pengarah adegan, serta aktor ditampilkan di hadapan penonton. di atas panggung inilah seluruh laku lakon disajikan dengan maksud supaya penonton menangkap maksud cerita yg ditampilkan.

Sedangkan sandiwara adalah suatu jenis cerita yg bisanya dalam bentuk tertulis ataupun tak tertulis, yg terutama lebih ditujukan untuk dipentaskan daripada dibaca.biasanay yang di pentaskan adalah Sebuah lakon tertulis merupakan suatu jenis karya sastra yg terdiri berasal dialog antar para pelakon serta latar belakang peristiwa.

Begitulah kira pengertian pangung dan sandiwara, di bawah ini adalah kata bijak dunia panggung sandiwara dalam bentuk puisi panggung sandiwara, berformat patidusa, bagaimana puisinya, yuk kita simak saja berikut ini.


PUISI PANGGUNG SANDIWARA

lakonan drama pentas dunia
berbagai topeng rupa
panggung sandiwara
fatamorgana

cinta
juga tampil
bagai cerita nopel
tanigis dan tawa menimpel

lakonan bermacam warna warni
menghiasi cerita duniawi
iri dengki
mengisi

cerita
kehidupan dunia
sepandai diri merekayasa
kadang dusta bersepuh cinta


Demikianlah puisi panggung sandiwara. Simak/baca juga puisi puisi yang lain di blog ini. Semoga puisi di atas menghibur dan bermanfaat, Jangan lupa di share puisinya yah... Sampai jumpa di artikel puisi selanjutnya dengan label patidusa. Tetap di blog puisi dan kata bijak menyimak/membaca puisi puisi yang kami update. Terima kasih sudah berkunjung.